Laman JADWAL ini merupakan sarana informasi untuk mahasiswa dalam mengetahui jadwal seminar proposal dan ujian Skripsi yang dilaksanakan oleh Mahasiswa lain. Selain itu, Mahasiswa juga dapat mengajukan jadwal seminar proposal atau ujian Skripsi kepada kombi melalui laman ini.
Berisi tentang informasi Jadwal pelaksanaan seminar proposal dan ujian skripsi mahasiswa PGSD
Berisi tentang pengajuan Jadwal pelaksanaan seminar proposal dan ujian skripsi untuk mahasiswa PGSD
Mahasiswa dapat menghubungi Tim Kombi yang bertugas sesuai jadwal harian tersebut.